Profil 12 Bakal Calon Gubernur Gorontalo, Segini Harta Kekayaan Mereka, Hanya Satu Perempuan

- 21 April 2024, 12:01 WIB
Marten Taha dan Nelson Pomalingo
Marten Taha dan Nelson Pomalingo /Kolase foto: edit PR BMR/

PIKIRAN RAKYAT BMR - Di Provinsi Gorontalo, saat ini ada 12 nama bakan calon Gubernur Gorontalo yang bergulir di tengah masyarakat dan terus dibicarakan.

12 nama tersebut, disebut-sebut bakal maju mencalonkan diri sebagai calon Gubernur Gorontalo.

Di antara 12 bakal calon Gubernur Gorontalo itu, hanya satu perempuan.

Perempuan yang akan bersaing menjadi bakal calon Gubernur Gorontalo itu adalah istrinya mantan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Idah Syahidah.

Istrinya mantan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Idah Syahidah terinfromasi saat ini berusia 59 Tahun.

Profil Singkat 12 Bakal Calon Gubernur Gorontalo

Berikut ini 12 nama yang disebut-sebut bakal mencalonkan diri sebagai calon Gubernur Gorontalo.

1. Roem Kono

Drs. H. Roem Kono, M.I.Pol. (lahir 28 April 1953) adalah seorang politikus dan diplomat Indonesia.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x