WAW Kekayaan Miliaran, Ini Profil 3 Bakal Calon Gubernur Kalimantan Utara Terkuat

- 25 April 2024, 15:04 WIB
3 Bakal Calon Gubernur Kalimantan Utara
3 Bakal Calon Gubernur Kalimantan Utara /Kolase foto/Ig Pribadi/

PIKIRAN RAKYAT BMR - Berikut ini profil 3 bakal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024, yang disebut-sebut akan maju pada Pilgub 2024.

3 bakal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024 ini memiliki kekayaan miliaran rupiah.

Bukanya hanya mampu dari sisi ekonomi, 3 bakal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024 ini punya sugudang pengalaman.

Kualitas diri 3 bakal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024 ini sangat teruji.

Saat ini 3 bakal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024 ini masih menjadi topik pembicaraan di tengah-tengah masyarakat.

Lantas siapakah dan bagaimanakah jejak karir 3 bakal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024 itu?

PR MBR mengulas profil singkat 3 bakal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024 serta rincian harta kekayaan mereka.

Berikut ini ulasannya:

1. Zainal A Paliwang

 

Zainal A Paliwang

6 Desember 1962, usia 61 tahun.

Brigjen. Pol. Drs. Zainal Arifin Paliwang, S.H., M.Hum. adalah seorang Gubernur Kalimantan Utara.

Zainal A Paliwang

merupakan purnawirawan Polri yang memiliki jabatan terakhir sebagai Analis Kebijakan Utama bidang Pidum Bareskrim Polri.

Zainal A Paliwang

memiliki harta kekayaan sebanyak Rp.37.296.324.100, tanggal lapor 31 Desember 2022.

Berikut rincian harta kekayaan Zainal A Paliwang dilansir dari laman LHKPN;

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 36.359.930.000
1. Tanah dan Bangunan Seluas 339 m2/225 m2 di KAB / KOTA
SEMARANG, HASIL SENDIRI Rp. 2.100.000.000
2. Tanah dan Bangunan Seluas 230 m2/180 m2 di KAB / KOTA
BEKASI, HASIL SENDIRI Rp. 1.509.930.000
3. Tanah dan Bangunan Seluas 600 m2/1200 m2 di KAB / KOTA
KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 25.000.000.000
4. Tanah dan Bangunan Seluas 2000 m2/1000 m2 di KAB / KOTA
BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 7.000.000.000
5. Tanah dan Bangunan Seluas 34.5 m2/30 m2 di KAB / KOTA KOTA
JAKARTA TIMUR , HASIL SENDIRI Rp. 750.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 662.000.000
1. MOBIL, TOYOTA FORTUNER Tahun 2005, HASIL SENDIRI Rp.
200.000.000
2. MOBIL, TOYOTA CAMRY Tahun 2017, HASIL SENDIRI Rp.
450.000.000
3. MOTOR, YAMAHA MIO Tahun 2013, HADIAH Rp. 12.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. 143.000.000
D. SURAT BERHARGA Rp. ----
E. KAS DAN SETARA KAS Rp. 131.394.100
F. HARTA LAINNYA Rp. ----
Sub Total Rp. 37.296.324.100
III. HUTANG Rp. ----
IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III) Rp. 37.296.324.100.

2. Asmin Laura Hafid

 

Asmin Laura Hafid

lahir pada 10 Agustus 1985, usia 38 tahun.

Hj. Asmin Laura Hafid, S.E., M.M., Ph.D. adalah politikus Indonesia.

Asmin Laura Hafid

adalah Bupati Nunukan dua periode yakni 2016–2021 dan 2021–2024.
Asmin Laura Hafid

pernah menjabat sebagai Bupati Nunukan periode 2014–2015.

Asmin Laura Hafid

memiliki harta kekayaan sebanyak Rp.16.222.319.630 tanggal lapor 31 Desember 2023.

Berikut rincian harta kekayaan Asmin Laura Hafid

;

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 7.970.000.000
1. Tanah dan Bangunan Seluas 2474 m2/1122 m2 di KAB / KOTA
NUNUKAN, HIBAH TANPA AKTA Rp. 2.300.000.000
2. Tanah dan Bangunan Seluas 467.95 m2/300 m2 di KAB / KOTA
BULUNGAN, HASIL SENDIRI Rp. 1.300.000.000
3. Tanah dan Bangunan Seluas 229 m2/218 m2 di KAB / KOTA KOTA
MAKASSAR , HADIAH Rp. 2.000.000.000
4. Tanah dan Bangunan Seluas 126 m2/120 m2 di KAB / KOTA KOTA
MAKASSAR , HASIL SENDIRI Rp. 2.000.000.000
5. Tanah dan Bangunan Seluas 400 m2/288 m2 di KAB / KOTA
NUNUKAN, HASIL SENDIRI Rp. 370.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 85.000.000
1. MOTOR, YAMAHA SEPEDA MOTOR Tahun 2020, HASIL SENDIRI
Rp. 10.000.000
2. MOBIL, SUZUKI ST150-PICK UP Tahun 2018, HASIL SENDIRI Rp.
75.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. 1.250.000.000
D. SURAT BERHARGA Rp. ----
E. KAS DAN SETARA KAS Rp. 7.010.431.562
F. HARTA LAINNYA Rp. ----
Sub Total Rp. 16.315.431.562
III. HUTANG Rp. 93.111.932
IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III) Rp. 16.222.319.630.

3. Irianto Lambrie

Irianto Lambrie lahir 18 Desember 1958, usia 65 tahun.

Dr. Ir. H. Irianto Lambrie, M.M. adalah Gubernur Kalimantan Utara yang menjabat sejak 12 Februari 2016.

Irianto Lambrie memiliki harta kekayaan sebanyak Rp.9.654.264.535 tanggal lapor 31 Desember 2021.

Berikut rincian harta kekayaan Irianto Lambrie;

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 2.366.660.000
1. Tanah Seluas 284 m2 di KAB / KOTA KOTA SAMARINDA , HASIL
SENDIRI Rp. 325.748.000
2. Tanah dan Bangunan Seluas 460 m2/264 m2 di KAB / KOTA KOTA
SAMARINDA , HASIL SENDIRI Rp. 530.064.000
3. Tanah Seluas 364 m2 di KAB / KOTA KOTA SAMARINDA , HASIL
SENDIRI Rp. 417.508.000
4. Tanah dan Bangunan Seluas 152 m2/194 m2 di KAB / KOTA KOTA
JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 1.093.340.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 1.319.440.000
1. MOBIL, TOYOTA AVANZA VELOZ MINIBUS Tahun 2014, HASIL
SENDIRI Rp. 150.000.000
2. MOBIL, HONDA CRV RM3 2 WD MINI BUS Tahun 2013, HASIL
SENDIRI Rp. 200.000.000
3. MOBIL, LEXUS JEEP/MOPEN Tahun 2016, HASIL SENDIRI Rp.
680.000.000
4. MOBIL, TOYOTA MINIBUS Tahun 2016, HASIL SENDIRI Rp.
289.440.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. 111.100.000
D. SURAT BERHARGA Rp. ----
E. KAS DAN SETARA KAS Rp. 5.857.064.535
F. HARTA LAINNYA Rp. ----
Sub Total Rp. 9.654.264.535
III. HUTANG Rp. ----
IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III) Rp. 9.654.264.535.

Itulah profil 3 akal calon Gubernur Kalimantan Utara (Kalmut) tahun 2024, beserta dengan rincian harta kekayaan mereka.***

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah