NIP 266 Calon PPPK Belum Terbit, Begini Penjelasan Pemkot Kotamobagu

- 31 Maret 2024, 10:58 WIB
Ilustrasi PPPK/Pixabay NIP 266 Calon PPPK Belum Terbit, Begini Penjelasan Pemkot Kotamobagu
Ilustrasi PPPK/Pixabay NIP 266 Calon PPPK Belum Terbit, Begini Penjelasan Pemkot Kotamobagu /

PIKIRAN RAKYAT BMR - Nomor Induk Pegawai (NIP) 266 Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi tahun 2023 Pemkot Kotamobagu belum terbit. 

 

Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Pemkot Kotamobagu, Deevy R. Rumondor menjelaskan, SK penerbitan NIP bagi calon PPPK masih berproses di BKN Regional XI Manado. 

Baca Juga: Koleksi Sejumlah Tanah di Boltim Ai Sumanta Birokrat Muda yang Berharta Miliaran, Tengok Pilkada 2024?

"Masing menunggu SK penerbitan NIP," ujar Deevy, Kamis 28 Maret 2024. 

 

Deevy memastikan, NIP calon PPPK formasi tahun 2023 dipastikan akan terbit tahun 2024 ini. 

 

Deevy meminta para calon PPPK untuk bersabar, BKN sudah mulai merampungkan NIP tersebut. 

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah