Ada Yang Punya Harta Capai Triliun, Inilah Profil 8 Bakal Calon Gubernur Kalimantan Selatan Terkuat

- 24 April 2024, 12:17 WIB
8 bakal calon Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) tahun 2024.
8 bakal calon Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) tahun 2024. /Kolase foto/Intagram pribadi/

Ia juga dikenal sebagai Sultan Banjar dan Bupati Banjar dari 2005 hingga 2015.

5. Ibnu Sina H. Ibnu Sina - Periode 2021-2024

H. Ibnu Sina, S.Pi., M.Si. (lahir di Puruk Cahu, Murung Raya, Kalimantan Tengah, 4 Januari 1975) adalah Wali Kota Banjarmasin yang menjabat periode pertama pada Tahun 2016 hingga 2021.

Ibnu Sina memiliki harta kekayaan sebanyak Rp.6.207.829.181, tanggal lapor 31 Desember 2023.

6. Muhammad Rifqinizamy Karsayuda (MRK)

Muhammad Rifqinizamy Karsayuda lahir 6 November 1982 dan saat ini berusia usia 41 tahun.

Dr. Muhammad Rifqinizamy Karsayuda, S.H., M.H. adalah seorang Politisi-Intelektual Indonesia.

Muhammad Rifqinizamy Karsayuda adalah Anggota DPR-RI Periode 2019-2024.

7. Gusti Farid Hasan Aman


Gusti Farid Hasan Aman lahir pada 21 September 1967, Banjarmasin.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah